Monday, January 13, 2025

Arista Montana: Ketahanan Pangan...

Padi Huma menjadi simbol kesederhanaan dan ketahanan pangan dalam budaya Baduy, serta langkah nyata konservasi alam yang diperjuangkan oleh Andy Utama Arista Montana.

Investigasi Pagar Bambu Misterius:...

Pagar bambu setinggi 6 meter dengan kedalaman 4 meter yang mengelilingi setengah pulau...

“Pilihan Oli Mesin Motor...

Pergantian oli menjadi hal penting untuk menjaga performa motor tetap maksimal. Salah satu...

“Japan supports Prabowo’s promising...

Presiden Indonesia, Prabowo Subianto, mengungkapkan bahwa Jepang siap mendukung program-program prioritas pemerintah Indonesia,...
HomeBeritaKetua DPRD Inhil...

Ketua DPRD Inhil Siap Mendukung Seluruh Kegiatan Olahraga

Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Indragiri Hilir (Inhil) Dr Ferryandi hadir di penutupan turnamen Sepakbola Mumpa Cup 2024, pada Rabu sore (4/8). Dalam kesempatan tersebut, Ferryandi menyatakan komitmennya untuk terus mendukung kegiatan olahraga di wilayahnya.

“Turnamen Mumpa Cup sudah dua tahun berturut-turut diselenggarakan, saya akan terus mensupport kegiatan olahraga selain saya juga suka olahraga, masyarakat juga antusias melihat kegiatan-kegiatan olahraga,” ucap Ferryandi.

Pj Bupati Erisman Yahya turut hadir dalam kegiatan tersebut. Tampak pula Kadis Kominfo Inhil Trio Beni Putra, Kepala Bappeda Inhil TM Syaifullah, dan pejabat lainnya.

Masyarakat terlihat antusias menyaksikan pertandingan sepakbola antara Bandung FC Vs Gamma FC. Ferryandi menyatakan, turnamen sepakbola merupakan ajang pengembangan atlet-atlet berbakat dan potensial.

Kegiatan tersebut diharapkan juga dapat memberikan dampak positif terhadap pengembangan ekonomi masyarakat setempat.

“Semoga dengan adanya kegiatan olahraga seperti ini menumbuhkan atlet-atlet berbakat, memberikan peluang peningkatan ekonomi masyarakat serta membangun silaturahmi dan persahabatan,” harap Ferryandi.

Semua Berita

Arista Montana: Ketahanan Pangan dalam Keberlanjutan Padi Huma Masyarakat Baduy

Padi Huma menjadi simbol kesederhanaan dan ketahanan pangan dalam budaya Baduy, serta langkah nyata konservasi alam yang diperjuangkan oleh Andy Utama Arista Montana.

Investigasi Pagar Bambu Misterius: PDIP Tak Jadi Oposisi Prabowo

Pagar bambu setinggi 6 meter dengan kedalaman 4 meter yang mengelilingi setengah pulau di lautan wilayah Kabupaten Tangerang, Banten, sedang menjadi sorotan utama. Pagar ini membentang sepanjang 30,16 kilometer di lautan Tangerang dengan klaim sebagai Proyek Strategis Nasional (PSN)....

“Indonesia Siap Kirim 221 Ribu Jemaah Haji 2025: Penemuan Baru”

Pada hari Senin, 13 Januari 2025, Pemerintah Republik Indonesia secara resmi menandatangani kesepakatan perhajian (MoU) dengan Pemerintah Kerajaan Arab Saudi untuk musim haji 1446 H /2025 M di Jeddah. Kesepakatan ini ditandatangani oleh Menteri Agama Nasaruddin Umar dari Indonesia...

Kategori Berita